Benarkah Obat Amylmetacresol Bisa Mengobati Corona?

Obat Amylmetacresol Bisa Mengobati Virus Corona

Kasus pasien yang positif virus corona terus meningkat di berbagai negara, seperti Amerika Serikat, Spanyol, Italia, hingga Indonesia. Wabah ini membuat masyarakat khawatir karena belum ditemukan adanya vaksin dan obat untuk mencegah dan mengobatinya. Benarkah Obat Amylmetacresol Bisa Mengobati Corona?

Beberapa kelompok peneliti mengkaji obat yang mungkin berpotensi untuk menangani corona, mulai dari obat malaria Chloroquine hingga obat flu favipiravir. Ada pula informasi yang mengatakan bahwa amylmetacresol bisa menyembuhkan corona. Benarkah?

Berikut adalah fakta tentang amylmetacresol:

Mengenal obat amylmetacresol

Amylmetacresol adalah antiseptik yang terkandung dalam berbagai merek tablet hisap untuk meredakan sakit tenggorokan dan infeksi mulut ringan. Amylmetacresol sering dikombinasikan dengan alkohol dichlorobenzyl dan mentol untuk meredakan tenggorokan yang terasa nyeri.

Sakit tenggorokan menjadi gejala utama dari faringitis atau radang tenggorokan akut. Faringitis biasanya disebabkan oleh virus dan cenderung bisa sembuh dengan sendirinya. Beberapa jenis virus yang bisa menyebabkan faringitis, yaitu:

Pada beberapa kasus, radang tenggorokan juga bisa disebabkan oleh infeksi bakteri.

Kegunaan amylmetacresol

Obat ini dapat menonaktifkan virus secara cepat sehingga terjadi pengurangan jumlah virus dalam tenggorokan, saluran pernafasan bawah, dan juga dalam percikan batuk. Ini mengurangi potensi penularan dari orang ke orang.

Permen harus diberikan selama 2 hari.

Walau demikian, belum ada riset ilmiah terkait amylmetacresol untuk mengatasi Covid-19 (SARS-CoV-2).

Belum ada riset terkait amylmetacresol untuk atasi virus corona

Obat amylmetacresol belum terbukti bisa menangani infeksi virus corona jenis SARS-CoV-2. Hingga saat ini pula, belum ada studi yang diumumkan ke publik yang sudah mengkaji efek amylmetacresol dalam menangani virus corona SARS-CoV-2.

Sampai saat ini belum ada pengobatan yang secara resmi dinyatakan bisa menyembuhkan Covid-19. Masih terus diupayakan berbagai penelitian sampai pembuatan obat dan vaksin untuk mengatasi Covid-19 ini.

Teori yang menjadi sumber acuan saat ini secara umum penyakit yang disebabkan oleh virus merupakan self limited disease. Artinya pasien dapat sembuh sendiri dengan peningkatan sistem imunitas tubuh.

Oleh karena itu, langkah terbaik dalam menyikapi pandemi ini adalah dengan melakukan langkah pencegahannya. Beberapa cara yang bisa Anda lakukan, yaitu:

Pesan Perawat Home Care Profesional Tersedia 24 Jam/7 Hari

PERAWAT MEDIS, PERAWAT LANSIA, dan BIDAN

Dapatkan promo bebas biaya admin dan transportasi khusus pemesanan hari ini

Exit mobile version