Kanker Lidah: Pengertian, Penyebab, dan Pengobatan

Kanker Lidah

Kanker Lidah (Img: newatlas.com)

Kanker lidah adalah penyakit kanker yang tumbuh pada jaringan lidah. Tanda dari penyakit ini seperti sariawan, munculnya bercak merah atau putih pada lidah, dan sakit tenggorokan yang tak kunjung sembuh.

Pengertian Kanker Lidah

Kanker lidah adalah kanker yang tumbuh di mulut. Lidah terbagi menjadi dua bagian, yaitu bagian depan dan bagian pangkal.

Kanker lidah terjadi pada 2/3 bagian lidah depan. Jika terjadi pada 1/3 bagian pangkal maka itu termasuk sebagai kanker orofaring.

Lidah berfungsi sebagai indera pengecap yang membantu untuk berbicara dan mendapatkan nutrisi dari makanan. Jika kanker menyerang lidah, maka kesehatan tubuh secara keseluruhan akan terganggu.

Penyebab Kanker Lidah

Penyebab kanker lidah masih belum diketahui secara pasti. Kemungkinan kanker lidah terjadi akibat sel-sel di mulut mengalami perubahan DNA. Perubahan ini memungkinkan sel-sel kanker tumbuh dan membelah diri menjadi banyak.

Sel-sel kanker yang menumpuk pada lidah kemudia dapat membentuk tumor. Seiring waktu kanker dapat menyebar ke area lain dari mulut ke kapala, leher, atau bagian tubuh lainnya.

Faktor Risiko Kanker Lidah

Terdapat beberapa faktor risiko yang dapat memicu kanker lidah, yaitu:

Gejala Kanker Lidah

Beberapa gejala kanker lidah yang sering muncul antar lain:

Stadium Kanker Lidah

Berdasarkan tingkat keparahan dan luasnya penyebaran sel kanker, kanker lidah dapat dibagi menjadi 4 stadium, yaitu:

Stadium 1

Kanker mulai tumbuh, namun ukuran diameter kanker masih dibawah 2 cm dan belum menyebar ke jaringan di sekitarnya. Biasa disebut juga stadium awal kanker lidah.

Stadium 2

Kanker sudah tumbuh mencapai diameter sekitar 2-4 cm, namun belum menyebar ke jaringan di sekitarnya.

Stadium 3

Diameter kanker sudah tumbuh lebih dari 4 cm dan sudah menyebar ke jaringan di sekitarnya, termasuk ke kelenjar getah bening terdekat.

Stadium 4

Kanker sudah menyebar ke jaringan di sekitar mulut dan bibir, bahkan ke organ-organ tubuh lain.

Pengobatan Kanker Lidah

Pengobatan kanker lidah tergantung pada stadium dan ukuran kanker lidah penderita. Beberapa kemungkinan pengobatan yang dapat dilakukan adalah:

Pencegahan Kanker Lidah

Kanker lidah dapat dicegah dengan menghindari fator-faktor risiko pemicunya. Beberapa langkah pencegahan yang dapat dilakukan adalah:

MHomecare adalah perusahaan layanan kesehatan home care satu-satu di Indonesia yang menjamin 100% seluruh tenaga kesehatan adalah perawat. Tersedia layanan home care utama seperti Perawat Lulusan S1 + STR, Perawat Pendamping Lansia serta Bidan atau Perawat Bayi. Dapatkan penawaran menarik khusus pembaca artikel ini, pesan sekarang!

Baca juga:

Pesan Perawat Home Care Profesional Tersedia 24 Jam/7 Hari

PERAWAT MEDIS, PERAWAT LANSIA, dan BIDAN

Dapatkan promo bebas biaya admin dan transportasi khusus pemesanan hari ini


Referensi:

Exit mobile version