Apa Saja vitamin untuk Anak? Berikut 5 Vitamin Paling Direkomendasikan

Vitamin untuk anak

Apa Saja vitamin untuk Anak? Berikut 5 Vitamin Paling Direkomendasikan. (Img: makchic.com)

Vitamin, nutrisi atau gizi dibutuhkan oleh semua orang khususnya anak-anak atau remaja. Golongan usia anak-anak atau remaja membutuhkan asupan vitamin, nutrisi atau gizi yang berbeda dengan orang dewasa atau lansia. Apa saja itu?

Masa terbaik untuk mengoptimalkan pertumbuhan atau perkembangan adalah di usia anak-anak. Penuhi kebutuhan nutrisi dan gizi mereka secara seimbang dari makanan setiap hari.

Selain berfungsi untuk mendukung proses pertumbuhan, vitamin juga dapat berguna untuk meningkatkan daya tahan tubuh anak, sehingga mereka tidak mudah jatuh sakit.

Baca juga: 6 Vitamin untuk Meningkatkan Barat Badan dan Tinggi pada Anak

5 Vitamin Yang Dibutuhkan oleh Anak-Anak

Beberapa jenis sayuran, buah-buahan, ikan, daging dan lain sebagainya sangat baik untuk dikonsumsi oleh anak-anak, kandungan apa saja yang dibutuhkan anak di masa pertumbuhan? Berikut 5 di antaranya:

1. Kalsium

Kalsium sangat penting untuk mendukung pertumbuhan tulang dan gigi pada anak-anak. Kecukupan akan kalsium dapat mencegah risiko stunting.

Selain itu, mengkonsumsi secara cukup makanan atau minuman yang mengandung kalsium dapat mencegah pengeroposan tulang di masa depan.

Berapa banyak kalsium harus dikonsumsi oleh anak berdasarkan usia?

Makanan atau minuman apa saja yang mengandung kalsium?

2. Serat

Meski serat bukanlah termasuk vitamin atau mineral, namun pada makanan yang mengandung serat pasti terdapat nutrisi, vitamin, magnesium, dan kalium.

Makanan berserat tinggi tidak hanya bermanfaat karena mempunyai nutrisi dan vitamin namun juga dapat dapat menyehatkan saluran pencernaan, sehingga meminimalisir risiko sembelit pada anak.

Berapa banyak serat harus dikonsumsi oleh anak berdasarkan usia?

Kebutuhan akan serat tergantung pada sebarapa banyak kalori dalam setiap hari yang dikonsumsi. Jika seseorang mengkonsumsi sebanyak 1.000 kalori, maka membutuhkan sebanyak 14 gram serat.

Pada anak-anak usia 4-8 tahun membutuhkan asupan serat yang sama banyaknya dengan orang dewasa. Yaitu 25 gram serat setiap hari jika mengkonsumsi sebanyak 1.500 kalori dalam sehari.

Sedangkan pada balita, membutuhkan sebanyak 18 gram serat setiap hari. Angka ini juah lebih sedikit daripada anak-anak.

Makanan apa saja yang mempunyai sumber serat?

3. Vitamin B12 dan Vitamin B Lainnya

Metabolisme tubuh akan lebih optimal jika mendapatkan asupan vitamin B12 dan vitamin B lainnya. Tubuh juga akan mendapatkan energi yang cukup serta kerja jantung akan jauh lebih optimal.

Berapa banyak Vitamin B harus dikonsumsi oleh anak berdasarkan usia?

Makanan apa saja yang mengandung vitamin B12 dan vitamin B lainnya?

4. Vitamin D

Vitamin D sama pentingnya seperti kalsium, yang mana kedua kandungan ini mempunyai peran dalam pembentukan tulang.

Selain itu, vitamin D juga berfungsi untuk melindungi tubuh dari penyakit berbahaya di masa depan.

Berapa banyak Vitamin D harus dikonsumsi oleh anak berdasarkan usia?

Bayi dan anak rata-rata membutuhkan asupan vitamin D sebanyak 400 IU setiap hari. Khusus untuk bayi yang masih menyusu, membutuhkan suplemen vitamin D sebanyak 32 ons setiap hari.

Makanan apa saja yang mengandung vitamin D?

5. Vitamin E

Vitamin E mempunyai manfaat untuk menjaga kekebalan tubuh, sehingga anak-anak tidak mudah jatuh sakit. Vitamin ini juga membantu sirkulasi darah menjadi lebih optimal.

Berapa banyak Vitamin E harus dikonsumsi oleh anak berdasarkan usia?

Makanan apa saja yang mengandung vitamin D?

Kebutuhan akan vitamin untuk anak dapat disesuaikan dengan kondisi kesehatan, konsultasikan dengan dokter atau ahli gizi untuk mendapatkan dosis atau takaran yang tepat pada anak.

MHomecare adalah perusahaan layanan kesehatan home care satu-satu di Indonesia yang menjamin 100% seluruh tenaga kesehatan adalah perawat. Tersedia layanan home care utama seperti Perawat Lulusan S1 + STR, Perawat Pendamping Lansia serta Bidan atau Perawat Bayi. Dapatkan penawaran menarik khusus pembaca artikel ini, pesan sekarang!

Baca juga:

Pesan Perawat Home Care Profesional Tersedia 24 Jam/7 Hari

PERAWAT MEDIS, PERAWAT LANSIA, dan BIDAN

Dapatkan promo bebas biaya admin dan transportasi khusus pemesanan hari ini


Referensi:

Exit mobile version